Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari April, 2021

Tips Agar Tulisan Kamu 'Enak' Dibaca

Agar Tulisan ‘Enak’ Dibaca   Seringkali saat membaca sebuah tulisan (buku), kita tidak ingin menyudahinya. Sebut saja, Najwa seorang pelajar menengah pertama sangat menyukai novel Tere Liye. Semua cerita karangan pria itu dibacanya hingga tuntas. Baik itu media digital ataupun cetak.. Mengapa? Bagi Najwa Cerita dari Tere Liye memiliki magnet. Tidak akan ia melepasnya kalau belum selesai.  Bisa jadi, cerita yang ia baca terasa enak. Sederhana, halus, dan membuat sang pembaca penasaran.  Saya pun pernah membaca Amelia-nya Tere Liye. Sangat terasa suasana tanah Sumatera, dimana kebun kopi menjadi latar utama ceritanya. Salah satu cerita fiksi yang cukup menarik. Teman-teman yang baru masuk ke dunia kepenulisan tentu ingin mengetahui trik agar tulisan kita bisa menjadi magnet bagi pembacanya. Nah saya punya beberapa trik agar tulisan kita enak dibaca. Menurut Bapak Elba Damhuri, Kepala Republika.co.id dalam zoominar nya tahun lalu. Dalam seminar online yang berjudul